TRIBUNSTYLE.COM - SNSD telah mengumumkan kepergian 3 membernya dari SM Entertainment.
Ketiga member tersebut adalah Sooyoung, Seohyun dan juga Tiffany.
Keputusan ini sangat mengejutkan bagi para fans SNSD atau Sone.
Pasalnya, girlgrup ini baru saja merayakan ulang tahun yang ke-10 dengan album mereka yaitu 'Holiday Night'.
• Sedih! Kata-Kata Terakhir Tiffany, Sooyoung, dan Seohyun di Konser Anniversary SNSD Bikin Nangis!
Apalagi saat promosi album tersebut, salah satu membernya yaitu Sunny mengatakan bahwa SNSD akan terus bersama selamanya.
Tiffany SNSD dikabarkan akan melanjutkan karir di Amerika.
Mantan kekasih Nickhun 2PM ini memang berasal dari Amerika Serikat.
Beberapa waktu lalu, muncul pemberitaan bahwa Tiffany akan melakukan studi akting di negara Paman Sam itu.
Dikabarkan, Tiffany juga akan menjajal dunia tarik suara di sana.
Baca Kelanjutan Terlihat Pertama Kali Semenjak Keluar Dari SM Entertainment ... - Tribun Style : http://ift.tt/2zqK0gL
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Terlihat Pertama Kali Semenjak Keluar Dari SM Entertainment ... - Tribun Style"
Post a Comment